Rafifa suka membaca
Pagi-pagi Rafifa (15m) menyodorkan 2 buah buku kepada saya, sambil mengeluarkan suara "ehh..ehh..ehh". Lalu saya tanyakan, "Rafifa mau dibacakan buku?" Dan dia mengangguk. Ini bukan pertama kali Rafifa minta dibacakan buku. Kesukaannya pada buku ditularkan oleh kakaknya yang juga senang sekali dibacakan buku cerita. Setiap kali kakaknya minta dibacakan buku cerita, maka diapun akan meminta hal yang sama. Maka otomatis sang kakak akan mengambilkan buku yang berbeda untuk dipegang Rafifa. Semoga kecintaannya pada buku juga membuatnya cinta membaca sepanjang hayat. Aamiin
#tantangan10hari7
#level5
#kuliahbunsayiip
#ForThingstoChangeIMustChangeFirst
#odopfor99days14
#tantangan10hari7
#level5
#kuliahbunsayiip
#ForThingstoChangeIMustChangeFirst
#odopfor99days14
Komentar
Posting Komentar